Tuesday, November 20, 2007

Silat Betawi

Pencak Silat: silat telah mewarnai kehidupan masyarakat betawi, dimana silat atau maen pukulan adalah hal yang wajib dipelajari, silat betawi terkenal dengan aliran-alirannya yang merunut pada asal kampung atau daerah perkembangannya.Masyarakat Betawi dalam pergaulannya sehari-hari, lebih sering menyebut dirinya berdasarkan lokalitas tempat tinggal mereka. Photo by Fachry Latief.

No comments:

Post a Comment