Saturday, February 09, 2008

Desa Sambak

Hijau Lestari:Desa Sambak Kecamatan Kajoran Magelang terdapat sebuah lembaga yang diberi nama Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH) "Wana Hijau Lestari". Bahkan tahun 2004 lalu LMDH ini berhasil keluar sebagai juara III Lomba LMDH tingkat Jawa Tengah. Karena keberhasilannya itulah,Desa Sambak merupakan salah satu potret nyata dari desa-desa lain, yang saat ini sedang mengalami proses perbaikan keseimbangan lingkungan hidup. Kelestarian lingkungan hidup merupakan kunci keberhasilan dan kesejahteraan dalam hidup yang akan datang.Magelang,Selasa (1/02/07).@Photo by Fachry Latief.

7 comments:

  1. kita berharap semoga pembangunan di negeri ini bisa merata dan orang daerah tidak perlu rame2 datang ke ibukota

    ReplyDelete
  2. wah ini kampung saya mas fachry,tumpah darah saya.wah jadi pingin pulang kampung ni.SYAEFUR-BOGOR

    ReplyDelete
  3. Anonymous4:46 PM

    saya pernah 3 tahun hidup di Magelang. Uh Magelang yg tenang. Fotonya menarik sekali.

    ReplyDelete
  4. Anonymous4:05 PM

    wah itu juga tanah kelahiran saya....
    saya merasa bangga dengan kemajuan desa saya yang sudah go nasional...

    ReplyDelete
  5. Anonymous11:00 AM

    wah, ms fachry ni kampung saya. jadi pingin pulang kampung nich.
    thanx ms fachry dah ngenalin kampung saya di dunia maya....
    dhanang depok

    ReplyDelete
  6. wah ni kampung saya ms....
    terima kasih ms telah mengenalkan kampung saya ke dunia maya sehingga rasa rindu terhadap kampung saya dapat terobati di dunai maya...
    dhanang Depok.

    ReplyDelete
  7. Anonymous7:15 PM

    salam dari tetangga sebelah desa sambak (mangunrejo)

    gw akan selalu kangen ama suasana di maagelang

    ReplyDelete